Minggu, 09 Desember 2007

Passing Bawah Bola volly

Berikut ini adalah sikap awal dalam passing bola volly .
Keterangan : Kaki kangkang selebar bahu , badan agak membungkuk, pandangan kedepan , dan tangan posisi siap menerima bola.


Perhatikan gambar diatas.





Berikut ini adalah posisi tangan saat akan menerima bola.
Perhatikan gerakannya yaitu : posisi kedua tangan mengepal, dan lurus ke depan, serta pandangan ke arah datangnya bola.


Perhatikan gambar diatas




Berikut ini adalah gerakan saat menerima bola, lihat posisi bola mengenai lengan tangan, dan tangan harus lemas.





perhatikan gambar diatas.



Berikut ini adalah gerakan keseluruhan .Perhatikan pantulan bola dari lengan , usahakan bola melambung secara parabol





Perhatikan gambar diatas






Berikut ini adalah contoh gerakan passing bawah bola voli dalam bentuk video. Tolong perhatikan video berikut :










































Tidak ada komentar: